IBX58B974E14BAD4
BREAKING NEWS

Pesona Pasir Putih Pulau Beralas Pasir Bintan

White Sand Island Pesona Pasir Putih di Bintan.

White Sand Island atau Pulau Beralas Pasir Merupakan salah satu pulau nan indah di Bintan. Pulau Beralas Pasir ini merupakan salah satu pulau yang nan Mempesona dari sekian banyak Pulau Privat. Untuk White Sand Island terletak di desa Teluk Bakau. Tidak sulit ditemukan untuk masuk ke tempat pos nya karna di piggir jalan utama sudah terdapat plang bertulis White Sand Island.

White Sand Island White Sand Island

Ketika ketemu dengan plang nya dan masuk beberapa meter akan ada pos nya. Disana kita akan di pandu untuk menggunakan life jacket karna akan menyebrang ke pulau. Oh iya satu hal yang terpenting ke tika hendak ke Pulau Beralas Pasir pastikan sudah siang karna air sudah pasang atau menelpon orang nya dulu untuk mengkonfirmasi. Karna jika tidak boat tidak bisa berjalan.

 White Sand Island Pos Utama White Sand Island

White Sand Island Boat menuju White Sand Island

Ketika sampai ke Pulau Beralas Pasir mata anda akan terpesona dengan Hamparan Pasir Putih yang indah dan Pantai ya yang memantulkan cahaya matahari sehingga menghasilkan Pesona nya. Sehingga akan segera menyihir anda untuk segera bermain bersamanya. Apa Aja si yang ada di White Sand Island.? Ada beberapa fasilitas yang bisa anda nikmati dari yang free hingga berbayar. Yang free seperti voly pantai , bermain pasir dan bersantai di pinggiran kolam yang sudah di set untuk bersantai. Sedangkan yang berbayar seperti snorkling , Canoe ( Canoe Transparan dan Canoe Biasa ) , Diving , dan Camping / Pondok yang berkapasitas 4 orang.

White Sand Island List Harga Fasilitas di White Sand Island

White Sand Island Bersantai di White Sand Island Menikmati Pemandangan yang Mempesona

White Sand Island Pondok Kamar di White Sand Island

White Sand Island Canoe Transparant

 Canoe Transparant ini merupakan satu satunya yang ada di Kepri dan hanya tersedia di White Sand Island. Anda dapat melihat Keindahan bawah air dari atas canoe. Pada Musim - Musim tertentu atau lebih tepat nya musim bertelor penyu. Pulau White Sand ini merupakan pulau yang sering di datangi kawanan penyu yang hendak bertelor. Dan ketika telor nya menetas pengelola pulau membudidayakan bayi - bayi penyu tersebut hingga sedikit dewasa baru kembali di lepas ke laut.

White Sand Island Budidaya Bayi Penyu di White Sand Island

Bagi anda yang ingin menginap di Pulau ini di Patok harga Rp 350.000 / Orang di Pondokan nya. Atau Camping Rp.300.000 yang sudah termasuk sarapan dan PP boat . Sedangkan hanya untuk berwisata di hari itu juga dikenakan harga Rp. 150.000 . Harga tersebut sesuai dengan indah nya alam di White Sand Loh. Jadi tunggu apa lagi rencakan liburan seru ini bersama orang tercinta anda. Jl. Wisata Bahari, Trikora km 38 Bintan - INDONESIA info@whitesands-island.com Telp : +62822 7772 9988 https://www.whitesands-island.com/

1 comment :

  1. Seru night berkunjung ke White Sand Island, pantainya bersih dan warna lautnya keren gitu.

    ReplyDelete